Virgoun Ditangkap Kasus Narkoba, Inara Rusli Minta Maaf ke Anak
Virgoun Ditangkap Kasus Narkoba, Inara Rusli Minta Maaf ke Anak – JAKARTA – Musisi Virgoun ditangkap karena kasus penyalahgunaan narkoba. Tak lama berselang usai penangkapan Virgoun, mantan istrinya, Inara Rusli pun menuliskan pesan untuk ketiga anaknya. Inara mengunggah foto bersama ketiga anaknya sembari menuliskan permintaan maaf. Inara menyebut dirinya telah berusaha semaksimal mungkin untuk menyelamatkan seseorang yang diduga…